web server

NGINX: Apa itu Nginx dan Cara Kerja

Peran sebuah web server sangatlah penting supaya website dapat berjalan dengan baik dan cepat. Oleh karena itu pemilihan web server harus sesuai dengan kebutuhan dan performance nya. Nginx adalah salah satu web server yang memiliki performance tinggi dan ringan yang banyak di gunakan oleh website besar di dunia seperti Google, Microsoft, Facebook, Twitter, Apple, Github, Adobe dan masih banyak lain nya.

Saya akan membuat beberapa artikel untuk membahas mengenai beberapa hal yang berhubungan dengan Nginx seperti apa itu Nginx, sejarah, kelebihan serta perbandingan Nginx dengan web server lain nya seperti Apache.

Continue reading